Bingung menentukan jadwal anak belajar dirumah karena sekolah pada libur karena terkait virus corona? ini dia artikel blog bagi rundown pembelajar anak-anak di rumah dan juga beberapa situs pembelajaran yang bisa mendukung proses belajar di rumah. Tentunya ayah dan bunda juga harus ikut mendampingi putra dan putrinya.

Belajar di rumah
Belajar di rumah.

Rundown belajar di rumah

🌸03.00-08.00
Tahajud, sholat subuh, ziadah / muroja'ah Hafalan, olahraga, mandi, sarapan, shalat dhuha, alma'sturat

🌸08.00 - 11.30
 Belajar sesuai jadwal dan mengerjakan tugas akademis

🌸11.30 - 13.00
Melaksanakan sholat dhuhur dan makan siang

🌸13.00- 15.00
istirahat siang, membuat hal-hal kreatif

🌸15.00 - 15.30
Sholat ashar, ziadah atau muroja'ah Al Quran, Dzikir Al Ma'surot.

🌸15.30 - 17.00
bermain bersama keluarga di dalam rumah, mandi sore

🌸17.00 - 18.00
Membantu orangtua, sholat magrib,

🌸18.00 - 19.30
Makan malam, Ziadah / Muroja'ah  Alquran.

🌸19.30 - 20.00
Meneruskan tugas sekolah, membaca buku

🌸20.00 - 21.30 : (Bersama orang tua) laporan tugas ke wali kelas, wudhu dan dzikir sebelum tidur

🌸21.30 - 03.00
Tidur

Situs Alternatif Belajar di rumah

Setelah memahami rundown belajarnya. Berikut ini beberapa alternatif situs pembelajaran/penilaian yg dapat dimanfaatkan fitur-fiturnya di antaranya:
1. Si Pintar
2. Quizizz dan Kahoot
3. Rumah Belajar
4. Khan Academy
5. Science Buddies
6. Zenius
7. Ruang Guru (gratis dr jam 8-12)
8. M4th Lab
9. Youtube
10. Konsep-matematika
11. BBC
12. Desmos
13. Geogebra
14. Webex
15. Schoology
16. Kelas Pintar
17. Cozora
18. Udemy
19. Code.org
20. Unacademy
21. Gizmos
22. Canva
23. edX.org
24. P4TK Matematika, IPA
25. P4TK IPS, PKN
26. Coursesera
27. KelasKita
28. Alison
29. Wikipedia
30. CodePolitan
31. gurudigital.id
32. taufikibrahim.wordpress.com (IPS)
33. iniBudi
34. sibejoo.com
35. Quipper (situs latihan soal ujian)
36. Padlet.com (e-mading buat tugas2, klo ini kyknya siswa hrs punya nih)
37. Google Classroom (recommended)
38. Edmodo
39. Brainly
40. Cerdasional
41. Learn Quran Tajwid
42. Kelase,
Bagi para Guru Sekolah yang memerlukan fasilitas Kelas Online Instan http://blajar.kelase.id secara Gratis!
Silahkan gunakan Kode Akses berikut:
Kode registrasi guru/pengajar: 970940
Kode registrasi peserta/siswa: 102809
43. Microsoft Teams
44. Skype
45. http://www.cyberschool.id
46. http://www.cybermadrasah.id
47. https://belajar.kemdikbud.go.id/
48. https://www.alchem.ie/ (kimia)
49. BrainPop
50. Mango
51. Wardaya College
52. nationalgeographic.org
53. History timeline
54. Today in Hostory
55. Bisakimia.com
56. ichemistry Pro
57. Pintar Kimia
58. http://goorulearning.org/ (fisika)
59. http://physicsclassroom.com/
60. fisikastudycenter (bank soal fisika)
61. Google Books (situs buku bacaan online)
62. https://www.artikelblog.xyz

Jangan lupa gudangnya aplikasi hp untuk bidang pendidikan: Playstore, & Appstore.

Silakan bagi yg mau menambahkan. Selamat belajar anak shalih. Semoga Bermanfaat